Profil SMK Pasundan 2 Banjaran Tahun Pelajaran 2020/2021

 


 PROFIL SEKOLAH

A.     DATA SEKOLAH


Nama Sekolah

SMK PASUNDAN 2 BANJARAN


Nomor Statistik Sekolah (NSS)

34.2.02.08.16.020


NDS

420130006


NPSN

20206220


Kode Rayon

10


Kode Sekolah

0144


Alamat Sekolah

Jl. Stasiun Timur No.62 RT.05/RW.05 Telp/Fax. (022) 5941441 Kec. Banjaran Kab. Bandung Prop. Jawa Barat

e-mail : smkpas2bjrn@yahoo.co.id


Letak Geografis Sekolah

Latitude : -7.045633784124235

Longitude : 107.58730888366699


SK Pendirian

Nomor

Tanggal

Kanwil Depdikbud Prop. Jawa Barat

690/102.5/88

14 Oktober 1988


Izin Operasional

Kanwil Depdikbud Prop. Jawa Barat

Nomor

784/I02/Kep/E-88

Tanggal

27 Oktober 1988


SK Menkemkumham

 

 

Nomor

AHU-253.AH.01.04.Tahun 2011

 

Tanggal

17 Januari 2011


Bidang Studi Keahlian, Program Studi Keahlian dan Kompetensi Keahlian

I. Bidang Studi Keahlian : Teknologi dan Rekayasa

  • Program Studi KeahlianTeknik Ketenagalistrikan
  • Kompetensi KeahlianTeknik Instalasi Tenaga Listrik


  • Program Studi KeahlianTeknik Mesin
  • Kompetensi Keahlian : Teknik Pemesinan

  • Program Studi KeahlianTeknik Otomotif
  • Kompetensi Keahlian :

  1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
  2. Teknik Dan Bisnis Sepeda Motor


II. Bidang Studi Keahlian : Teknologi Informatika dan Komunikasi

  • Program Studi KeahlianTeknik Komputer dan Informatika
  • Kompetensi KeahlianTeknik Komputer dan Jaringan



Akreditasi

Peringkat “A”

SK Nomor

02.00/330/SK/BAP-SM/XI/2017

 

Mk.040062  :  Teknik Otomotif

Mk.040064  :  Teknik Ketenagalistrikan

Tanggal

20 November 2017

 

   

 

 

Akreditasi

Peringkat “A”

 

SK Nomor

02.00/038/SK/BAP-SM/I/2018

 

 

Mk.043632  :  Teknik Mesin

Mk.043635  :  Teknik Komputer & Informatika

 

Tanggal

30 Januari 2018

 


Kepala Sekolah

 

Nama

Pendi Ependi, S.Pd., S.ST

N I P

19611215 198903 1 004

SK Yang Mengangkat

YPDM Pasundan

Nomor SK

343a/YPDMP/SK/C/2021

Tanggal

14 Januari 2021

T M T

Pejabat Penandatangan

14 Januari 2021 – 31 Desember 2021

Ketua YPDM Pasundan

 


Komite Sekolah

 

 

Nama

Drs. Awan Komara

 

Nomor SK

028/Komite/VII/2018

 

Tanggal

1 Juli 2018


Wakil Kepala Sekolah

 

 

WKS Bid. Kurikulum

Utep Wawan, S.Pdi, S.ST

 

WKS Bid. Kesiswaan

Anwar Sadad, S.Ag

 

WKS Bid. Sarpras

Noerkholif MS, M.Li

 

WKS Bid. Humas/Hubin

Yanti Daryanti, S.Pd


B.     SEKILAS PERKEMBANGAN SMK PASUNDAN 2 BANJARAN

1987     : Pembentukan sekolah swasta dengan nama STM PASUNDAN BANJARAN. Dengan membuka 2 jurusan yaitu Teknik Listrik dan Teknik Mesin.

1993        :  Membuka jurusan Teknik Mekanik Otomotif.

1996        Perubahan nama dari STM PASUNDAN BANJARAN menjadi SMK PASUNDAN BANJARAN. Dengan membuka 3 program keahlian yaitu Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik, Teknik Mesin Perkakas dan Teknik Mekanik Otomotif.

2003        :  Perubahan nama dari SMK PASUNDAN BANJARAN menjadi SMK PASUNDAN 2 BANJARAN.

                    Akreditasi I dengan peringkat “B” untuk program keahlian : Teknik Instalasi Listrik, Teknik           Mesin Perkakas, Teknik Mekanik Otomotif.

2007     :    Akreditasi II dengan peringkat “A” untuk program keahlian : Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik,  Teknik Mesin dan Teknik Mekanik Otomotif.

2009     :     Membuka program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan.

2010     :     Akreditasi III dengan peringkat “A” untuk program keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan.

2012     :   Akreditasi IV dengan peringkat “A” untuk kompetensi keahlian : Teknik Instalasi Tenaga Listrik, Teknik Pemesinan, Teknik Kendaraan Ringan dan Teknik Komputer & Jaringan.

2013     :     Membuka program keahlian Teknik Sepeda Motor.

2017   :    Akreditasi V dengan peringkat “A” untuk program keahlian : Teknik Ketenagalistrikan, Teknik   Mesin, Teknik Otomotif dan Teknik Komputer & Informatika.

 

C.      VISI SEKOLAH

“Mempersiapkan Tenaga Kerja Sebagai Teknisi Muda Yang Beriman, Berkarakter, Berkecakapan Dan Mampu Bersaing Di Era Globalisasi”

 

D.     MISI SEKOLAH

(1)  Mengembangkan pendidikan agama Islam sehingga dapat mengintegrasikan IMTAQ dengan IPTEK serta Budi Pekerti.

(2)  Mengembangkan pendidikan intelektual dan teknologi atau keterampilan lain untuk penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi agar dapat terserap sebagai tenaga kerja yang handal, dapat menciptakan bidang usaha sendiri (wirausaha) mampu belajar mandiri dalam menyerap arus informasi IPTEK yang makin deras dan mampu melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

(3)  Mengembangkan pendidikan humanistik yang menegaskan perkembangan kepribadian peserta didik, kecerdasan emosional, nilai-nilai moral, spiritual dan religius.

(4)  Menggali, mengembangkan dan melestarikan budaya Sunda, yakni bahasa, kesenian dan sejarahnya.

 

E.      TUJUAN SEKOLAH

1)     Membentuk kepribadian bangsa peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berbudi pekerti luhur, cerdas, terampil serta dapat meningkatkan para warganya mengembangkan diri baik berkenaan dengan aspek jasmaniah maupun rohaniah.

2)     Menyiapkan peserta didik dapat mengembangkan sikap profesionalisme memasuki dunia kerja, mengisi kebutuhan Dunia Usaha/Dunia Industri (DU/DI).

3)     Menyiapkan peserta didik agar mampu memilih karier, ammpu berkompetisi dan mampu mengembangkan diri di bidang teknologi dan rekayasa.

4)     Membantu meletakkan dasar pengembangan sikap, pengetahuan, keterampilan dan daya cipta baik di lingkungan kelaurga maupun di masyarakat melalui kegiatan pembelajaran pendidikan dan pelatihan.

5)     Menjadi warga negara yang produktif, adaftif, kreatif dan inovatif.

 

 

Banjaran, Januari 2021

Kepala SMK Pasundan 2 Banjaran

 

 

 

Pendi Ependi, S.Pd., S.ST

NIP. 19611215 198903 1 004

 

Post a Comment

0 Comments